Iran Mencabut Pemblokiran WhatsApp Hingga Google Play
Iran Mencabut Pemblokiran WhatsApp Hingga Google Play Dewan Tertinggi Dunia Maya mencapai kesepakatan untuk melonggarkan pembatasan internet, termasuk mencabut pemblokiran akses platform asing yang banyak digunakan seperti WhatsApp dan Google Play menurut siaran kantor berita IRNA. Langkah ini menjadi sorotan karena kedua layanan tersebut sebelumnya diblokir sebagai bagian dari upaya pemerintah untuk mengontrol arus informasi…